Posts

Showing posts from May, 2017

Cara Mudah Mengganti Ukuran File PDF

Image
Pada postingan sebelumnya, sudah dijelaskan tentang Cara Mudah Mengganti Ukuran File Gambar . Nah, pertanyaannya adalah, bagaimana kalau mengganti ukuran file PDF? Di internet mungkin banyak website penyedia jasa resize PDF. Upload file asli (ukuran besar), diresize lewat website, kemudian didownload lagi. Misal ukurannya kurang pas harus upload lagi atau malah sudah mentok tidak bisa diturunkan lagi ukurannya. Kan semacam terbuang sia-sia kuota kalau sudah upload file besar dan didownload lagi tapi hasilnya gak pas. Terus, bagaimana solusinya?

Cara Mudah Mengganti Ukuran File Gambar

Image
Akhir-akhir ini banyak sekali yang tanya tentang, "Gimana sih cara merubah ukuran file gambar biar lebih besar/ kecil?" Sebenarnya banyak sekali cara yang dapat digunakan, untuk hasil maksimal mungkin dapat digunakan Adobe Photoshop dan Adobe Lightroom. Namun pada postingan ini akan dijelaskan cara yang paling sederhana menggunakan aplikasi bawaan saat menginstall OS, yaitu Paint.

Cara Mudah Mengubah File PDF Menjadi Gambar

Image
Kalau pada posting sebelumnya terdapat tutorial Cara Mudah Mengubah File Gambar Menjadi PDF , maka pada posting ini akan dijelaskan sebaliknya, yaitu cara mengubah file PDF menjadi gambar.  Dalam tutorial ini, akan digunakan sebuah software yang multi fungsional, yaitu Nitro PDF. Bagi yang belum memiliki aplikasinya, silakan cari link download sendiri ya. Pada post kali ini, software yang digunakan adalah Nitro PDF versi 11.

Cara Mudah Menggabungkan File Gambar Menjadi PDF

Image
Karena banyak sekali pertanyaan dari teman-teman terutama yang memiliki ‘urusan’ registrasi online di universitas, kali ini penulis akan menyampaikan cara mudah untuk menggabungkan file gambar menjadi PDF. Dalam tutorial ini, akan digunakan sebuah software yang multi fungsional, yaitu Nitro PDF. Bagi yang belum memiliki aplikasinya, silakan cari link download sendiri ya. Pada post kali ini, software yang digunakan adalah Nitro PDF versi 11.

Cara Mudah Mengubah File Gambar Menjadi PDF

Image
Karena banyak sekali pertanyaan dari teman-teman terutama yang memiliki ‘urusan’ registrasi online di universitas, kali ini penulis akan menyampaikan cara mudah untuk mengubah file gambar menjadi PDF. Dalam tutorial ini, akan digunakan sebuah software yang multi fungsional, yaitu Nitro PDF. Bagi yang belum memiliki aplikasinya, silakan cari link download sendiri ya. Pada post kali ini, software yang digunakan adalah Nitro PDF versi 11.